Dongeng, merupakan suatu kisah yang di angkat dari pemikiran fiktif dan kisah nyata, menjadi suatu alur perjalanan hidup dengan pesan moral, yang mengandung makna hidup dan cara berinteraksi dengan mahluk lainnya. Dongeng juga merupakan dunia hayalan dan imajinasi, dari pemikiran seseorang yang kemudian di ceritakan secara turun-temurun dari generasi kegenerasi.
beberapa cuplikan dongeng dari ceria rakyat Indonesia biasa dilihat dan dapat diceritakan kepada anak cucu kita. Semoga pesan moral yang disampaikan dapat meresap kedalam hati anak cucu kita dan dapat menjadi pelajaran bagi kehidupan mereka kelak.
Download
13 November 2008
Dongeng dan cerita rakyat untuk anak
Diposting oleh Ajokeren di 09.30 1 komentar
Label: dunia anak
Langganan:
Postingan (Atom)